Sejarah UNTAR (Universitas Tarumanagara)

UNTAR

Sejarah UNTAR (Universitas Tarumanagara) - Pada tahun 1959, berdirinya Yayasan Tarumanagara pada 18 Juni 1959. Berdirinya Perguruan Tinggi Ekonomi Tarumanagara, Jurusan Ekonomi Perusahaan, sebagai cikal bakal Universitas Tarumanagara.

Pada tahun 1962, Berdirinya Sekolah Kejuruan Teknik Arsitektur pada 1 Oktober 1962. Kemudian sekolah ini menjadi Fakultas Teknik Jurusan Arsitektur. Dan kini merupakan salah satu Jurusan Teknik Arsitektur Swasta tertua di Indonesia. Berdirinya Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum, Fakultas Teknik Arsitektur dan Fakultas Bahasa Inggris. Kemudian fakultas – fakultas itu membentuk Universitas Tarumanagara.

Tahun 1965, sejalan dengan komitmen pendirian Yayasan Tarumanagara yang bergerak pada bidang pendidikan dan kesehatan, didirikanlah Fakultas Kedokteran pada 1 Oktober 1965

Tahun 1966, gejolak politik terkait G-30-S/PKI membuat perkuliahan tidak berjalan lancar. Fakultas Bahasa Inggris terpaksa ditutup dan mahasiswanya disalurkan ke Fakultas Sastra, Universitas Indonesia.

Pada tahun 1967 merupakan awal kebangkitan kembali UNTAR. Saat itu diresmikan penggunaan kampus Jalan S. Parman dengan upacara yang cukup meriah pada waktu itu. Peresmian itu dihadiri Wakil Gubernur DKI Jakarta Bapak Dr. R. Soewondo, yang kemudian pada tahun 1974 menjabat sebagai Ketua Yayasan Tarumanagara.

In 1992, it officially opened the Masters Program on October 1, 1992. In 1994, UNTAR opened the Faculty of Psychology and the Faculty of Art and Design. In 2002, the founding of the Faculty of Information Technology. In 2006, the establishment of the Faculty of Communication Sciences. In 2007, the inauguration of the UNTAR Main Building with an area of ​​31,632 square meters. In 2009, the Executive Lounge Tarumanagara Knowledge Center (TKC) was opened . In 2013, opened the Architectural Engineering Masters Program.

VISI MISI Universitas Tarumanagara (UNTAR)

VISI UNTAR

Menjadi Universitas Entrepreneurial Unggul yang memiliki Integritas dan Profesionalisme di Asia Tenggara

MISI UNTAR

1. Menyelenggarakan pendidikan berdasarkan nilai-nilai Integritas, Profesionalisme, dan Entrepreneurship (IPE).
2. Menyelenggarakan dan mengembangkan kegiatan tridharma bagi seluruh sivitas akademika yang berdasarkan nilai-nilai integritas, profesionalisme, dan entrepreneurship.
3. Menyelenggarakan kegiatan peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui pemanfaatan ilmu, teknologi, dan seni secara berkesinambungan.
4. Menyelanggarakan kerjasama yang saling menguntungkan dengan berbagai pihak baik dalam maupun luar negeri dalam rangka memperluas jejaring.

PMB Universitas Tarumanagara Jakarta

PMB Untar Universutas Tarumanagara merupakan sebuah perguruan tinggi swasta yang ada di bilangan Jakarta Barat lebih tepatnya di kawasan Grogol. Lokasi universitas ini sangat strategis, karena berdekatan dengan Universitas Trisakti. Sebagai salah satu perguruan tinggi swasta terkenal, pembukaan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  pun menarik minat para pelajar yang ingin melanjutkan studi ke perguruan tinggi tersebut.

Universitas Tarumanegara memiliki beberapa universitas dengan berbagai pilihan program studi dalam Pendaftaran Universitas Tarumanagara , yaitu

Fakulta di Universitas Tarumanagara

Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Fakultas Hukum
Fakultas Teknik
Fakultas Teknologi Informasi
Fakultas Kedokteran
Fakultas Psikologi
Fakultas Seni Rupa Dan Desain
Fakultas Ilmu Komunikasi

1. Fakultas kedokteran dengan pilihan program studi pendidikan dan profesi dokter
2. Fakultas Hukum dengan program studi Ilmu Hukum
3. Fakultas Teknik dengan pilihan program studi Taknik sipil, teknik mesin, teknik elektro, Teknik arditektur, teknik industri, dan Teknik perencanaan kota dan real estate. Kemudian ada pula
4. Fakultas Ekonomi dengan plihan program studi Manajemen bisnis dan akuntansi bisnis, Fakultas teknologi informasi dengan pilihan program studi teknik informatika dan sistem informasi bisnis,
5. Fakultas Ilmu komunikasi dengan pilihan program studi ilmu komunikasi,
6. Fakultas psikologi dengan pilihan program studi ilmu psikologi, dan
7. Fakultas seni rupa dan desain dengan pilihan program studi Desain komunikasi fisual dan desain interior.

Sebagai perguruan tinggi swasta yang telah terakreditasi A oleh Badan Akresitasi Nasional Perguruan Tinggi, universitas Tarumanegara tentunya memiliki banyak pilihan program studi yang memmiliki akreditasi A, seperti S1 Teknik informatika, S1 Teknik sipil, S1 ilmu hukum, D3 dan S1 Akuntansi bisnis dan manajemen bisnis, S1 desain komunikasi visual, S1 Teknik arsiteksur, dan pendidikan dokter.

Dengan dibekali dengan akreditasi yang tinggi, artinya kualitas pendidikan di Universitas Tarumanegara sudah terbukti dan diakui, baik kualitas sarana dan prasarana kampus, maupun sumberdaya manusianya. Oleh sebab itu, setelah banyak pelajar yang tertarik untuk segera melakukan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  agar dapat segera mengikuti tes dan memilih program studi yang diinginkan.

Syarat Pendaftaran Universitas Tarumanegara


Bagi Anda yang berminat untuk melanjutkan studi di Universitas tarumanagara, ada beberapa persyaratan Pendaftaran Universitas Tarumanagara  yang harus dipenuhi, yaitu :
1. sehat jasmani dan rohani,
2. Melampirkan fotokopi SKHUN dan SHU yang telah dilegalisir,
3. Fotokopi rapor kelas X dan XI yangtelah dilegalisir,
4. tidak ketergantungan dengan NAAPZA, dan
5. khusus untuk calilon mahasiswa program kedokteran, asrsitektur,desain komunikasi visual, dan desain interior tidak buta warna dengan dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter.
6. Setelah melengkapi persyaratan pendafataran, selanjutnya Anda bisa mulai melakukan pendaftaran secara online melalui situs web resmi universitas tarumanagara.

Langkah-langkah Pendaftaran Universitas Tarumanagara  secara online

1. pertama yaitu membuka website resmi universitas tarumanagara.
2. Selanjutnya pilih salah satu jalur pendafataran  sesuai dengan syarat dan ketentuan yang Anda penuhi yaitu jalur JPP (Jalur Penelusuran Prestasi), USM (Ujian Saringan Masuk), JPK (Jalur Prestasi Khusus), dan JPUN (Jalur Prestasi Ujian Nasional).
3. Setelah itu, calon mahasiswa akan diberi pemberitahuan lulus atau tidaknya mendaftar.
4. Jika lulus, calon mahasiswa bisa langsung memilih orogram studi yang diinginkan dan membayar SPP (Sumbangan Pengembangan Pendidikan) dengan jumlah sesuai dengan Surat Pemberitahuan Penerimaan Mahasiswa Baru yang didownload dari http://www.pmbuntar.com/

Total biaya Pendaftaran Universitas Tarumanagara  yang diperlukan hingga satu semester masa perkuliahan sangat bervariasi sesuai dengan masing-masing program studi yang dililih. Misalnya program studi pada fakuktas ekonomi dan fakuktas hukum hampir sama, yaitu sebesar 8,9 hingga 9,9 juta rupiah untuk biaya persemester dan sebesar 25 dan 26,6 juta rupiah untuk biaya SPP.

Selain itu pada fakuktas teknik biaya kuliah persemesternya mulai dari 8 hingga 12 juta rupiah dan biaya SPP nya yaitu 15 hingga 45 juta rupiah. Sementara itu, biaya kuliah semester 1, fakuktas kedokteran adalah 225 juta rupiah untuk biaya SPP, dan sebesar 22,9 juta untuk biaya kuliah semester. Biaya pendaftaran, SPP, dan biaya semester 1 hanya bisa dilakukan melalui nomor rekening dan virtual account asli atas nama universitas tarumanagara agar calon mahasiswa tidak tertipu.

Jika SPP tidak dibayarkan hingga batas waktu pembayaran berakhir, maka program studi yang telah dipilih akan batal dan tidak bisa dijamin ketersediaannya. Setelah melakukan SPP sudah dinyatakan lunas, selanjutnya calon mahasiswa wajib melakukan registrasi ulang. Dengan begitu, Anda sudah berhasil melakukan Pendaftaran Universitas Tarumanagara PMB UNTAR.

Copyright © 2019 UNTAR | Universitas Tarumanagara Jakarta. Seo by Republikseo.net. All Right Reserved.